Mengaplikasikan Rumus Matematika Pada Program JavaNetbeans

Assalamualaikum Wr.Wb.
kali ini saya akan membagikan cara mengaplikasikan rumus matematika dalam program javanetbeans
dan yang akan kita pakai adalh rusmus mencari luas segitiga, karna itu yg paling mudah,((A * B) / 2;) cara kerjanya hampir sama dengan Penjumlahan yg pernah sya posting, kita hanya perlu memasukkan nilai dan akan muncul jawabanya nanti.

Langsung saja kita mulai
1. Kita terlebih dahulu masuk pada Javanetbeans,
2. Kemudian pada public static void kita masukkan;
     public static void main(String[] args) {
        // TODO code application logic here
             
        double A = Integer.parseInt(JOptionPane.showInputDialog("Masukkan Nilai alas :"));
        double B = Integer.parseInt(JOptionPane.showInputDialog("Masukkan Nilai tinggi :"));
     
        double Hasil =  (A * B) / 2;
               
       JOptionPane.showMessageDialog(null,"diperoleh luas segitiga = " + Hasil);
 
Dan apabila telah dimasukkan

  3. Dan kita klik "Run"

4.Dan akan muncul kotak dialog yg akan memerintahkan kita untuk menginput nilai yg di inginkan

Masukkan nilai kemudian klik "ok"

Masukkan nilai kemudian klik "ok"

Maka akan keluar hasilnya



Nah itulah cara mengaplikasikan rumus pada JavaNetbeans. mudahkan? semoga bisa bermanfaat unutuk kita semua
.
Sekian dari sya lebih dan kurangnya mohon di maafkan. Kritik dan Saran sangat kami butuhkan, terima kasih.

Assalamualaikum Wr.Wb

Komentar

Posting Komentar

Postingan Populer